22 November 2024

Bhabinkamtibmas Polsek Alla Hadiri Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Petugas Pemutahiran Data Pemilih (PANTARLIH) Dalam Rangka Pilkada Serentak Tahun 2024

1 min read

Polresenrekang.com- Bhabinkamtibmas Desa Taulo Polsek Alla Aiptu Wahyudi,SH Menghadiri pelantilan dan Pengambilan Sumpah Petugas Pemutahiran data pemilih (Pantarlih) pada Penyelenggaraan Pemilihan Gubernur dan Wagub sulawesi selatan, Bupati dan wakil Bupati Enrekang dan dirangkaikan Apel Siaga Serta Bimbingan Tehnis di Aula Kantor Desa Taulo Kec.Alla Kab.Enrekang, Senin (24/062024) Pukul 08.30 Wita.

Bapak Herman,SH Selaku Kepala Desa Taulo memberikan sambutan agar selaku Petugas Pantarli dikelurahan/Desa untuk Betul – betul mengetahui/pahami tugas pokok Sebagai Pantarli. Tetap berkomunikasi dengan panwas

kecamatan.Oleh ketua panitia pemungutan suara Desa Taulo kecamatan Alla, Bapak Salman memberikan ucapan selamat kepada yang baru dilantik, agar menjaga integritas dan betul-betuk mandata serta menjunjung tinggi integrasi, profesional dalam bekerja. Giat Pelantikan dan pembekalan diakhiri dengan pemberian ucapan selamat kepada para Pantarli Kelurahan/Desa.

Acara berjalan aman dan lancar dan di akhiri poto bersama.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Copyright © Polres Enrekang 2023. |